Safari Ramadhan Kapolres Seluma di wilayah Polsek Sukaraja
TBNews - Seluma - Safari Ramadhan Kapolres Seluma dan Bupati Seluma . Selasa, 11 Maret 2025 Kapolres Seluma AKBP ARIF EKO PRASETYO, S.I.K., M.H. melalui Kasihumas AKP ANDI.W, M.M. menjelaskan bahwa di bulan Suci Ramadhan ini, Polres Seluma dan Pemda Seluma memiliki jadwal untuk dilaksanakan secara bersama yaitu kegiatan Safari Ramadhan dengan sasaran Masjid di wilayah Kabupaten Seluma. Dari Sukaraja sampai dengan Semidang Alas maras. Safari Ramadhan Polres Seluma dan Pemda Seluma d…
Maret 12, 2025